Berita

Camat Jatibarang Dukung Upaya Pencegahan Stunting dalam Pertemuan Lintas Sektoral Puskesmas Klikiran

Jatibarang, Brebes – Camat Jatibarang, Imam Tohid, S.Sos., menghadiri kegiatan Lintas Sektoral Puskesmas Klikiran yang membahas mengenai pencegahan stunting di wilayah Kecamatan Jatibarang Kabupaten Brebes. Kegiatan ini dilaksanakan di Rumah Makan Kurnia Jatibarang pada hari Selasa (27/02/2024) dan dihadiri oleh Forkompimcam Jatibarang, Kepala Puskesmas Klikiran serta dinas dan instansi terkait. Camat Jatibarang sangat mendukung upaya …

Camat Jatibarang Dukung Upaya Pencegahan Stunting dalam Pertemuan Lintas Sektoral Puskesmas Klikiran Selengkapnya »

Camat Jatibarang Terima Bantuan Nasi Bungkus dari PMI dan BPBD Kabupaten Brebes untuk Korban Banjir di Desa Bojong

  Jatibarang, Brebes – Camat Jatibarang, Imam Tohid, S.Sos., menerima bantuan nasi bungkus dari Palang Merah Indonesia (PMI) dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Brebes untuk korban bencana banjir di Desa Bojong, Kecamatan Jatibarang, Kabupaten Brebes. Bantuan diserahkan secara simbolis di Kantor Pemerintah Desa Bojong pada hari Selasa, 27 Februari 2024. Bantuan nasi bungkus …

Camat Jatibarang Terima Bantuan Nasi Bungkus dari PMI dan BPBD Kabupaten Brebes untuk Korban Banjir di Desa Bojong Selengkapnya »

Tingkatkan Kesiapsiagaan Dampak El Nino, Kecamatan Jatibarang Brebes Gelar Apel Siaga

Kecamatan Jatibarang Kabupaten Brebes menggelar apel gelar pasukan sinergitas dalam pencegahan dan penanganan dampak El-Nino (kekeringan, kebakaran hutan dan lahan) di Lapangan SMP N 1 Jatibarang, Senin (28/8/2023). Apel tersebut digelar dalam antisipasi dampak kemarau panjang akibat fenomena El Nino. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kerja sama, kesiapsiagaan, dan koordinasi yang baik antara TNI, Polri, …

Tingkatkan Kesiapsiagaan Dampak El Nino, Kecamatan Jatibarang Brebes Gelar Apel Siaga Selengkapnya »

Kreatif dan Meriah, Pawai Karnaval HUT RI Ke 78 di Kecamatan Jatibarang

Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 78 yang diperingati setiap tanggal 17 Agustus 2023, Kecamatan Jatibarang mangadakan kegiatan Karnaval, Minggu (20/08/2023). Camat Jatibarang Imam Tohid, S.Sos menyampaikan terimakasih kepada Warga masyarakat yang telah mendukung dan membantu kegiatan karnaval di Kecamatan Jatibarang Dengan antusias masyarakat menyambut dan memeriahkan kegiatan pawai karnaval HUT RI Ke-78 …

Kreatif dan Meriah, Pawai Karnaval HUT RI Ke 78 di Kecamatan Jatibarang Selengkapnya »

Kecamatan Jatibarang Terima KKN Mahasiswa Undip Semarang

Mahasiswa KKN UNDIP di Kecamatan Jatibarang Kabupaten Brebes resmi diterjunkan melalui upacara penerimaan yang diadakan di kantor Kecamatan Jatibarang pada 05 Juli 2023. Seluruh mahasiswa KKN kompak menggunakan pakai putih hitam serta almet resmi Universitas Diponegoro, sebagai seragam upacara tersebut. Sebagai tanda simbolik penerimaan, dilakukan sambutan selamat datang oleh Camat Jatibarang, Bapak Imam Tohid, S.Sos. …

Kecamatan Jatibarang Terima KKN Mahasiswa Undip Semarang Selengkapnya »

Siapkan Pengamanan Lebaran, Forkopimcam Gelar Rakor PAM Lebaran 2023

Guna mempersiapkan pengamanan lebaran yang sudah tinggal hitungan hari, Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) menggelar rapat koordinasi (rakor) pengamanan lebaran 2023, Selasa (12/04/2023) di Aula Kantor Kecamatan Jatibarang Kabupaten Brebes. Rakor diikuti oleh Camat Jatibarang yang diwakili oleh Sekretaris Camat, Kapolsek Jatibarang  dan Danramil Jatibarang serta tamu undangan lainnya.

Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan Jatibarang Tahun 2023

Selasa (14/03/2023) Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan Jatibarang Kabupaten Brebes Tahun 2023 tahap 1 (satu) di Balai Penyuluhan Keluarga Berencana (KB) Kecamatan Jatibarang. Hal ini bertujuan untuk mengawal dan mengevaluasi pelaksanaan pendampingan keluarga di Tingkat Kecamatan Hadir dalam kegiatan ini, Camat Jatibarang Imam Tohid, S.Sos, Kapolsek Jatibarang, Komandan Koramil 02 Jatibarang, Kepala Kantor Urusan Agama (KUA) …

Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan Jatibarang Tahun 2023 Selengkapnya »